Harianpublik.com, JAKARTA - Ruhut Sitompul mempertanyakan jika ada lembaga survei yang merilis hasil pasangan calon nomor urut dua Basuki T Purnama (Ahok)-Djarot Saiful Hidayat menyebut akan kalah dalam Pilgub DKI putaran kedua.
Ruhut sendiri mempertanyakan aktor di belakang lembaga survei tersebut. Meski ia merasa timses tidak terganggu dengan hal itu.
"Siapa yang punya survei. Kami senang kok lihat survei itu. Enggak ada masalah. Kita mengalir," kata Ruhut saat dihubungi wartawan, Kamis (9/3/2017).
Ruhut menambahkan jika ia masih optimis jika paslon nomor dua menang. Menurutnya banyak orang yang diluar paslon dan timses nomor dua menggunakan cara-cara yang tidak baik.
"Tunggu nanti kami menang. Kita mengalir saja. Kita enggak lain di mulut lain di hati. Kita fakta kok. Kalo mereka kan enggak ada sara enggak ada sara. Tapi setiap hari kerjanya sara," kata Ruhut.
Bahkan jika Ruhut mengklaim paslon nomor urut dua tidak ingin menjelekan pasangan lain. "Kita bukan pencitraan. Kita memberikan bukti. Bukti yang sudah baik kita buat lebih baik," kata Ruhut. (sindonews)
Sumber :
Harian Publik - Ahok Diprediksi Kalah di Putaran Kedua
Related Posts :
Da’i Papua: Hanya Karena Uang, 'Saksi Abal-abal' dari Ahok Katakan Al Quran tak BerlakuSaksi ahli kasus penistaan agama dengan terdakwa Basuki Tjahaja Purnama (Ahok), Kiai Ahmad Ishomuddin atau Gus Ishom, telah melakukan klarif… Read More...
[Video] Takut Dipukuli Warga Jambret lari terbirit" Dan Sembunyi di Belakang Satpol PP , Aksi Jambret ini Terekam CCTVVideo aksi jambret yang terekam CCTV ini sedang viral di medsos. Saking takutnya salah satu kawanan perampas uang korban Khairunnisa (48) wa… Read More...
"Hati-hati SMS, Bercanda, Jangan sampai Anda Semua Jadi Tersangka..."Harianpublik.com - Hakim menolak praperadilan kasus dugaan pelanggaran Undang-undang ITE dengan pemohon Direktur PT Tripat, Lalu Azril Sopan… Read More...
Ishomuddin Akhirnya Jadi "Ulama Expired" Setelah Sebut Alquran Tak RelevanBeritaislamterbaru.org - JAKARTA -- Majelis Ulama Indonesia (MUI) disebut telah memecat KH Ahmad Ishomuddin, saksi ahli agama Islam yang jug… Read More...
Banjir Kecaman berbagai pihak, Ishomuddin akhirnya tulis surat terbukaSaksi ahli yang dihadirkan tim pengacara terdakwa kasus penistaan agama Basuki Tjahaja Purnama, Ahmad Ishomuddin memberikan klarifikasi terk… Read More...
0 Response to "Ahok Diprediksi Kalah di Putaran Kedua"
Posting Komentar