[Introspeksi]
Sewajarnya, kajian Sunnah dengan cara Sunnah. Mengajak tanpa mengejek. Menyentuh tanpa menimpuh. Memberi ruang tanpa membuang.
Sewajarnya NU itu menghormati ulama. Semua ulama. Pendiri NU mencontohkan, menghargai perbedaan. Toleransi. Ke orang kafir toleran, kok ke sesama Muslim radikal.
Sewajarnya teriakan khilafah menyatukan bukan mengkotakkan. Teriak Khilafah tapi menyudutkan Raja Salman dan Tuan Erdogan, tentu keanehan.
Sewajarnya, aktivis dakwah membuka hati terbuka pikiran. Damai itu indah...
WasShulhu khair. Damai, rukun, harmoni di internal sendiri saja susah..Jangan harap bisa mendamaikan dunia.
Nampak bukan? Islam terpojok, bukan karena Musuh Islam kuat. Namun internal umat Islam sendiri yang sibuk main tonjok. Menonjolkan ego kelompok. Akhirnya kafir pada keprok.
(Ust. Nandang Burhanudin)Sumber :
Harian Publik - [INTROSPEKSI] Menonjolkan Ego Kelompok, Akhirnya Kafir pada Keprok
Related Posts :
GP Ansor Terbitkan Hukum Sendiri Soal Pemimpin Kafir, Rois Aam Kaget Setengah MatiHarianpublik.com - REASON peserta sidang Bahtsul Masail Ansor, kepemimpinan kafir adalah debatable (khilafiah). Jalan tikus itu yang d… Read More...
17 Manfaat Habbatussauda: Untuk Diet, Daya Ingat, Pencernaan, Anti-Kanker, dllHabbatussauda yang dikenal juga dengan nama jintan hitam, memiliki manfaat penting dalam kesehatan dan lainnya.Habatussauda adalah tanaman s… Read More...
Perbolehkan Kafir Memimpin, GP Ansor Disebut "Mbalelo Seriously"Kemungkinannya hanya dua. Pertama, putusan hukum GP Ansor adalah ayat-ayat politik. Kedua, benar GP Ansor mbalelo seriously.Harianpublik.com… Read More...
Astaghfirullah, Ternyata GP Ansor Merekayasa Putusan Bahtsul Masail Soal Larangan Pemimpin KafirDibuat organisasi bernama Forum Bahtsul Masail Ansor untuk merekayasa putusan Bahtsul Masail Muktamar Lirboyo dari tidak boleh menjadi boleh… Read More...
Soal Impor Bawang Merah, Fadli Zon: Pemerintah Jangan Korbankan Petani Lagi"Petani punya hak untuk hidup sejahtera. Petani punya hak menikmati keuntungan atas hasil usah bertaninya. Jangan korbankan petani lagi," te… Read More...
0 Response to "[INTROSPEKSI] Menonjolkan Ego Kelompok, Akhirnya Kafir pada Keprok"
Posting Komentar